Monday, March 28, 2016

LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan

LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan, anda bisa menyimak artikel kami tentang LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan dibawah ini.
LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan


Kemarin LG mengumumkan versi ringan smartphone unggulan LG G3 yang disebut LG G3 Beat. Beat memiliki layar IPS berukuran 5 inci dan menjalankan Snapdragon 400 plus kamera 8MP dengan bantuan laser auto-focus.

LG G3 Beat tetap menggunakan desain yang sama yang mirip G3 asli dan plus menawarkan paket perangkat lunak yang mirip yakni Android KitKat dan Optimus UX.

LG G3 Beat tersedia di Korea Selatan pada hari ini sedangkan Eropa dan wilayah CIS akan segera menyusul. LG tidak menentukan harga dalam siaran pers kemarin, tapi untungnya LG Jerman menampilkan harga.

Menurut blog resmi LG Jerman, LG G3 Beat akan dijual 349 Euro (Rp5,4 jutaan) bila telah tersedia dalam beberapa minggu mendatang. Juga, Anda harus tahu LG G3 Beat akan disebut LG G3 S di semua pasar Eropa dan wilayah CIS. Tentu, versi SIM ganda dari LG G3 Beat akan dijual sebagai LG G3 Beat dual di Asia dan LG G3 S Dual di Eropa dan negara-negara CIS

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul LG G3 S a.k.a. G3 Beat Dibanderol Rp5,4 Jutaan ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung

Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung, anda bisa menyimak artikel kami tentang Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung dibawah ini.
Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung


Tidak lama setelah mengumumkan Galaxy Star 2, Samsung kini siap memperkenalkan anggota baru dari seri Galaxy Star. Disebut Samsung Galaxy Star Advance (nomor model SM-G350E), ponsel ini kabarnya akan dirilis di India dalam beberapa hari ke depan dengan pilihan warna hitam atau putih.

Seperti Star 2, Galaxy Star Advance menjalankan Android 4.4 KitKat, mendukung dua kartu SIM, dan bukan termasuk golongan smartphone high-end. Namun, sebagian besar fitur-fiturnya sedikit lebih maju (seperti namanya) dibanding Star 2.

Menggunakan layar WVGA 4.3 inci, varian terbaru Galaxy Star ini didukung oleh prosesor 1.2GHz dual-core. Masuk kategori kelas entri-level, Star Advance menawarkan konektivitas HSPA, kamera belakang 3MP dengan LED flash, RAM 512MB, memori internal 4GB, dukungan kartu microSD, dan baterai 1.800 mAh.

Menurut FoneArena, pelanggan di India dapat membeli Samsung Galaxy Star Advance sekitar 120 dolar AS (Rp1,5 jutaan). Setelah India, smartphone ini mungkin akan dirilis di pasar lain dalam waktu dekat, meskipun belum ada konfirmasi pada saat ini

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Galaxy Star Advance, Satu Lagi Android KitKat Murah Samsung ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama

Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama, anda bisa menyimak artikel kami tentang Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama dibawah ini.
Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama



Sebuah restoran di New York City menyadari telah mendapatkan review buruk di Yelp tentang kecepatan layanan di restoran tersebut. Pelanggan juga mengeluhkan lamanya mereka harus menunggu untuk giliran mendapatkan meja.

Seorang konsultan yang disewa oleh restoran itu menyarankan agar membandingkan pelayanannya dengan tahun lalu. Kebetulan restoran itu menggunakan sistem surveilans kecepatan tinggi, dan mampu menemukan layanan makan malam per 1 Juli 2004 ini dibandingkan dengan 3 Juli 2014, hampir sepuluh tahun yang lalu.

Video lama menunjukkan pelanggan menghabiskan delapan menit dengan menu, lalu menutup dan memberi sinyal bahwa mereka siap memesan. Benar saja, seorang pelayan datang segera untuk mengambil pesanan. Makanan datang dalam waktu enam menit. Setelah makan, cek tiba. Lima menit kemudian, cek tersebut dibayarkan dan pengunjung hilang. Total waktu 1 jam lewat 5 menit.

Sedangkan pada layanan tahun 2014, pengunjung datang ke restoran dan sekali duduk, lalu mereka sibuk mengambil gambar dengan ponsel, atau menggunakan handset untuk sesuatu yang lain. Beberapa memang bertanya kepada pelayan, tetapi menghabiskan lima menit untuk membahas layanan Wi-Fi restoran.

Ketika pelayan datang untuk mengambil daftar menu, sebagian besar pengunjung tidak siap. Mereka membuka menu, tapi masih melihat ponsel mereka. Rata-rata membutuhkan waktu 21 menit dari waktu saat pertama pelanggan duduk hingga mereka memesan.

Sementara makanan akan diantar dalam waktu enam menit, sama seperti yang terjadi sepuluh tahun yang lalu, 26 dari 45 pelanggan lalu menghabiskan tiga menit memotret makanan mereka menggunakan kamera ponsel. Sedangkan 14 dari 45 mengambil gambar berpose dengan makanan mereka, atau sewaktu makan. Hal ini membutuhkan empat menit. 9 dari 45 mengeluh bahwa makanan mereka terlalu dingin (jelas karena pengunjung terlalu asyik bermain-main dengan ponsel mereka) dan 27 dari 45 meminta tolong pelayan untuk mengambil gambar. Kemudian, pembayaran cek dan meninggalkan tempat butuh waktu 15 menit lebih lama dari itu sepuluh tahun yang lalu, dan akhirnya waktu rata-rata untuk menyelesaikan makanan adalah 1 jam dan 55 menit.

Jika dibandingkan dengan pelayanan 10 tahun lalu, rata-rata waktu yang dihabiskan lebih lama 77%. Jelas, kesalahan paling banyak ditujukan pada smartphone dan orang-orang ingin berbagi setiap kali makan melalui media sosial. Apakah Anda salah satu dari orang-orang tersebut?

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Gara-gara Smartphone Waktu Makan di Restoran Jadi Lebih Lama ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android

Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android, anda bisa menyimak artikel kami tentang Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android dibawah ini.
Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android


HP saat ini sedang dalam proses pengujian perangkat Android baru, tampaknya ini bukan tablet low-end seperti kebanyakan produk yang diluncurkan sebelumnya. HP Red telah diuji benchmark melalui GFXBench baru-baru ini sehingga sekarang kita tahu sedikit tentang spesifikasinya.

Red menjalankan Android 4.4.2 KitKat dan didukung oleh chipset Qualcomm Snapdragon 800 quad core 2,3 GHz CPU, 2GB RAM dan 16GB ruang penyimpanan internal. Kamera belakang kemungkinan sebesar 8MP, sedangkan kamera depan beresolusi 2MP.

Benchmark Images Stories Imagesjuli2014 Thumb Other400 0

Anda mungkin berpikir bahwa ini bisa sangat bagus jika menjadi smartphone atau tablet. Tapi jangan salah, HP Red memiliki layar 16-inch (dengan resolusi 2048x1536). Sedikit membingungkan. Apakah itu sebuah perangkat tablet besar? Sebuah laptop convertible? Atau sebuah komputer desktop All-in-One? Mungkin itu salah satu yang disebutkan tadi, tapi yang jelas belum cukup menyimpulkannya sekarang.

Yang juga membingungkan (dan tampaknya ini bukan sebuah 'desktop') adalah bahwa HP Red memiliki sensor accelerometer, barometer, kompas, NFC, pedometer, sensor jarak, dan bahkan GPS. Ini fitur yang jarang ditemukan pada komputer dekstop

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Benchmark HP Red Muncul, Layar 16 Inci Bertenaga Android ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua

Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua, anda bisa menyimak artikel kami tentang Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua dibawah ini.
Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua


Vendor smartphone dan tablet nasional, Advan, kembali membuka Experience Shop keduanya di Jakarta.

Experience Shop kedua Advan yang bertempat di Harco Mangga Dua Lantai 2 Blok B No.64 itu dibuka secara resmi hari ini (19/07). Advan Experience Shop kedua ini hadir berkat kerjasama perusahaan itu dengan PT Kreasindo Komputama (Kreasindo) yang meerupakan sebuah perusahaan Supplier Komputer dan Notebook.

Dibukanya Experience Shop Advan di Harco Mangga Dua, seperti dikatakan Direktur Kreasindo, Sukardi Fu (Akin), diharapkan konsumen-konsumen di Harco Mangga Dua ini bisa merasakan produk-produk Advan yang sangat mumpuni, namun memiliki harga terjangkau dan kualitas tinggi.

Terkait digandengnya Kreasindo sebagai mitra Advan di Experience Shop keduanya, Direktur Marketing Advan, Tjandra Lianto, menyatakan bahwa pihaknya tak ingin menguasai [bisnisnya] dari hulu sampai hilir. Sebagaimana diketahui, pada Experience Shop pertamanya di Jakarta yang terletak di Cempaka Mas, Advan juga menggandeng perusahaan lain, yakni Aries.

Adapun keuntungan yang diperoleh konsumen ketika membeli produk Advan di Experience Shop miliknya adalah selain harga retailnya bagus selain itu konsumen juga akan mendapat prioritas di program-program dari Advan di gerai modern-nya itu.

“Kenyamanan yang mereka [konsumen] dapat minimal harga retailnya bagus, kedua ada pelatihan berkala dari Advan, dan ketiga akan ada prioritas program-program di Experience Shop,” kata Tjandra.

Dalam rangka grand opening Advan Experience Shop di Harco Mangga Dua, ada promo khusus, di mana setiap pembelian produk Advan (tipe tertentu) akan mendaptkan cashback senilai hingga Rp500.000. selain itu, konsumen juga akan berkesempatan mendapatkan merchandise menarik dari Advan. Promo ini berlaku dua hari, yakni dari tanggal 19 – 20 Juli 2014.

Setelah dibukanya Experience Shop di Harco Mangga Dua, Advan berencana untuk membuka gerai modern-nya di daerah lain, seperti Semarang, Surabaya, Bandung, dan kota-kota besar di Indonesia.

Dalam waktu dekat, seperti dikatakan Tjandra, Advan akan membuka Experience Shop-nya di Mall Ambassador, Jakarta

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Advan Experience Shop Kini Hadir di Harco Mangga Dua ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Sunday, March 27, 2016

Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC

Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC, anda bisa menyimak artikel kami tentang Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC dibawah ini.
Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC



Mau ganti ponsel keren tapi juga mesti traktir teman untuk buka puasa? Jangan khawatir, karena dengan promosi terbaru Nokia yakni beli Nokia XL Anda akan mendapat gratis voucher makan di KFC.

Nokia bekerjasama dengan restoran cepat saji KFC untuk menghadirkan promo Ramadhan yakni "Beli Nokia XL Dapatkan Voucher Makan di KFC". Tiap Anda membeli 1 unit Nokia XL di online partners Nokia, Okeshop, Global Teleshop, Erafone, Bhinneka dan Sentra Ponsel, maka Anda langsung akan diberikan gratis voucher makan KFC senilai Rp.100 ribu.

Voucher makan KFC ini berlaku di semua jaringan restoran KFC di Indonesia, dan promo ini berlaku selama persediaan masih ada.

Nokia XL memiliki dimensi 141,4x77,7x10,9mm dan berat 190 gram. Ponsel ini memiliki tampilan layar 5 inchi dan dilengkapi fitur Nokia Glance dan wide display. Untuk mengabadikan momennya, ponsel ini dilengkapi dengan kamera utama 5MP (2592x1944 piksel) dan fitur kamera otomatis. Untuk kinerjanya, Nokia XL mengandalkan processor Snapdragon S4.

Jika Anda ingin mengetahui promo ini lebih lanjut, dapat mengunjungi laman resmi Nokia.

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Beli Nokia XL, Gratis Voucher Makan KFC ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan

Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan, anda bisa menyimak artikel kami tentang Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan dibawah ini.
Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan

Google mulai menawarkan papan pengembang yang digunakan untuk ponsel rakitan Proyek Ara. Papan ini diresmikan pada konferensi pengembang pada bulan April, dan membantu pengembang membangun modul prototipe untuk ponsel rakitan.

Anda dapat meminta papan itu dengan mengklik pada link di bawah dan mengisi formulir. Papan ini tersedia sebelum 18 Juli waktu Pantai Barat AS dan gelombang kedua baru tersedia 18 Agustus mendatang.

Sebelum Anda mendapatkan papan tersebut, Anda harus menyetujui beberapa hal dari Google. Karena jumlahnya tidak terlalu banyak, Google ingin tahu persis bagaimana rencana Anda menggunakannya. Papan itu diperlukan karena pengembang harus memastikan bahwa modul mereka bekerja dengan sirkuit ponsel itu.

Set pertama dari papan diharapkan bisa dikirim pada akhir bulan ini. Jika Anda menerima papan pengembang lebih cepat, itu berarti bahwa Google menyukai ide Anda dan berpikir modul Anda memiliki manfaat.

Konferensi pengembang berikutnya akan berlangsung pada November. Pada saat itu, dimumkan juga siapa yang memenangkan 100.000 dolar AS untuk Proyek Ara Developer Prize Challenge pertama

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Google Mulai Tawarkan Papan Pengembang Ponsel Rakitan ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis

Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis, anda bisa menyimak artikel kami tentang Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis dibawah ini.
Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis


Nvidia dikabarkan akan menampilkan controller game terpisah untuk menjalankan game mobile dan game PC, yang kompatibel dengan sistem operasi Android.

Nvidia Graphics yang merupakan pembuat prosesor terkemuka tersebut, menggarap sebuah perangkat PC gaming terbaru yang akan menjalankan game Android serta game PC high-end, Hal ini disampaikan oleh Nvidia pada Senin (14/7), bahwa perangkat PC gaming ini tak jauh berbeda dengan game konsol Nvidia Shield, karena perangkat baru ini akan berjalan sebagai perangkat mandiri. Namun ketika terhubung ke PC yang menjalankan salah satu unit pengolahan grafis GeForce Nvidia (GPU), perangkat dapat digunakan sebagai game konsol high-end, dan juga dapat dihubungkan ke televisi melalui port HDMI-out.

Dilansir dari cnet, berbeda dengan Shield, Nvidia berencana untuk menawarkan konsol yang mandiri dengan harga murah. Ada kemungkinan bahwa perangkat game baru ini akan menjadi "Shield Tablet" yang baynyak dirumorkan beberapa pekan terakhir.

Perangkat ini akan menjalankan game PC yang menggunakan sistem GeForce Experience Nvidia, yang berarti PC yang terhubung akan memerlukan salah satu dari kartu grafis yang lebih kuat dari Nvidia. Untuk game Android, perangkat akan bergantung pada chip baru Tegra K1 Nvidia.

Seorang juru bicara Nvidia mengatakan bahwa mereka akan meluncurkan produk game ini dalam waktu dekat di tahun ini

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Nvidia Garap Perangkat PC Gaming Ekonomis ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan

Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan, anda bisa menyimak artikel kami tentang Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan dibawah ini.
Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan



Diluncurkan di India sekitar dua minggu lalu, Z3 menjadi harapan baru bagi BlackBerry pada situasi yang buruk mengenai penjualan smartphone-nya.

Menurut The Economic Times, stok awal Z3 kini hampir habis di India. Kabarnya, seorang eksekutif BlackBerry menegaskan hal ini yang menyebutkan bahwa penjualan berangsur baik, di online maupun melalui toko-toko ritel.

Dikatakan bahwa sekitar 30.000 unit BlackBerry Z3 mungkin telah diimpor ke India sampai sekarang. Itu bukan angka yang tinggi dibandingkan dengan smartphone merek lain yang terjual dalam dua minggu, tapi ini tetap menjadi awal yang baik.

Blackberry Z3 saat ini dijual sekitar (Rp2,8 jutaan) di India, di mana banyak pelanggan memilih untuk membeli smartphone yang terjangkau, bukan yang lebih mahal.

Z3 sudah lebih dulu tersedia di Indonesia, dan beberapa negara lain. Menjalankan BlackBerry OS 10, smartphone baru ini diproduksi oleh Foxconn, itu sebabnya BlackBerry dapat menjualnya dengan harga yang lebih rendah. Fiturnya termasuk layar QHD 5-inch (540 x 960), dual-core 1.2GHz Snapdragon 400 prosesor, kamera belakang 5MP, kamera depan 1.1MP, 1.5GB RAM, memori internal 8GB, dan dukungan kartu microSD

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Penjualan BlackBerry Z3 di India Lumayan ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang

Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang, anda bisa menyimak artikel kami tentang Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang dibawah ini.
Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang


Jumlah ini sebenarnya cukup menggembirakan ketika paltform Windows menguasai 90% PC. Namun, PC telah menjadi minoritas di dunia komputasi dengan munculnya ponsel, dan terutama Android. Jadi, angka tersebut tidak bisa diandalkan lagi. Jika dibandingkan dengan seluruh perangkat di dunia (PC Tablet, ponsel dll) Microsoft mengatakan bahwa Windows kini hanya ditemukan pada 14% perangkat di dunia.

Pengakuan itu datang dari COO Microsoft Kevin Turner di Worldwide Partner Conference (WPC) di Washington, DC. Turner mengatakan bahwa Microsoft dan mitra-mitranya perlu mengadopsi " pola pikir penantang", karena dunia berubah dan Windows bukanlah platform dominan lagi .

Turner juga mengatakan:

"Kenyataannya dunia sudah bergeser, dunia berkembang. Kita sekarang mengukur diri kita dengan seluruh perangkat. Kami memiliki kesempatan yang jauh lebih besar daripada yang pernah kita miliki di masa lalu untuk mengembangkan bisnis kami, tapi kami harus memikirkan kembali bagaimana melihat bisnis kami. "

Jelas, Microsoft masih bisa menjadi raksasa di pasar perangkat secara keseluruhan. Misalnya dengan rencana mengenalkan Windows 9. Selain itu, berencana untuk menggabungkan Windows Phone dan RT agar aplikasinya lebih universal. Turner tahu itu bisa menjadi proses yang lambat, dan berharap untuk "melangkah dari 14% menjadi 18%, dari 18% menjadi 25%, dari 25% menjadi 30%", dan untuk berbuat lebih baik. (*)



Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Microsoft: Windows Hanya Mengasai 14% Perangkat, Perlu Berpikir Ulang ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Saturday, March 26, 2016

Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual

Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual, anda bisa menyimak artikel kami tentang Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual dibawah ini.
Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual


Kabar tidak sedap datang dari Yahoo, yang di mana salah satu petinggi wanitanya tersandung kasus pelecehan seksual.

Dilansir dari reuters, tentu jika ini terbukti benar, ini bikanlah kasus ringan yang mencoreng nama besar “Yahoo”.

Seorang petinggi wanita di Yahoo Inc telah digugat di California oleh seorang wanita yang bekerja di sebagai bawahan dia dan menuduh mantan bosnya tersebut telah melakukan pelecehan seksual.

Maria Zhang, seorang direktur senior teknik di Yahoo Mobile, telah digugat oleh Nan Shi, yang bekerja sebagai insinyur utama perangkat lunak di Yahoo dari Februari 2013. Nan Shi mengajukan keluhan perihal pelecehan seksual tersebut pada tanggal 8 Juli 2014 di Pengadilan Santa Clara , San Jose-California .

Pada gugatan tersebut, menuduh Zhang mengajak Nan Shi untuk melakukan hubungan badan. Nan Shi mengatakan bahwa Zhang memiliki dokumen lisan dan digital terkait pelecehan tersebut yang merupakan ajakan berhubungan seks dengannya pada beberapa kesempatan di Sunnyvale, California. Pada ajakannya itu, Zhang mengatakan pada Nan Shi bahwa jika dirinya mau berhubungan dengannya, maka ia akan memiliki "masa depan yang cerah" di Yahoo.

Seorang juru bicara Yahoo menyangkal tuduhan yang dilayangkan oleh Shi. "Sama sekali tidak ada dasar atau kebenaran perihal tuduhan terhadap Maria Zhang. Maria adalah seorang eksekutif Yahoo teladan , giat dan jujur dalam bekerja. Dan kami berniat untuk berjuang keras untuk membersihkan namanya atas tuduhan keji tersebut."

Hingga berita ini dirilis dari Reuters, Shi tetap memasukkan gugatannya ke pengadilan, dan pada kolom gugatan itu tertera juga nama Yahoo sebagai tergugat. Selain tuduhan pelecehan seksual, Shi juga menggugat Zhang telah melecehkan kinerja dan potensi sumber daya Shi sepanjang 2013.Shi mengatakan bahwa Zhang tidak mengabulkan uang cuti, dan PHK secara sepihak yang dilakukan Zhang.

Sosok Maria Zhang telah lama dikenal di industri telekomunikasi. Zhang pernah mendirikan perusahaan ponsel sendiri, yang bernama Alike. Alike kemudian diakuisisi oleh Yahoo pada tahun 2013. Zhang juga pernah bekerja di Microsoft dan Zillow sebelum bergabung dengan Yahoo

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Petinggi Wanita Yahoo Tersandung Kasus Pelecehan Seksual ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru

Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru, anda bisa menyimak artikel kami tentang Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru dibawah ini.
Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru



Saat Samsung Z pertama kali diumumkan di acara Tizen Developer Conference 2014 (TDCSF14) yang berlangsung di San Fransisco pada awal Juni kemarin, salah satu poin penting yang masih menjadi misteri hingga sekarang adalah terkait spesifikasi hardware yang dimiliki. Prosesor atau SoC apa yang digunakan? Dari Qualcomm, Exynos atau Intel? Kini tersiar kabar bahwa Samsung Z akan menggunakan Processor Exynos ModAP terbaru! Seperti apa?

Dilansir dari tizenindonesia, selama ini banyak media yang berspekulasi bahwa Samsung Z akan menggunakan SoC (System-on-Chip) Qualcomm MSM8974 Snapdragon 800. Dari data spesifikasi yang disebutkan memang banyak mengindikasikan penggunaan prosesor ini, seperti jumlah core, clock speed, hingga dukungan modem LTE kategori 4 dan GLONAS untuk navigasi serta MIMO untuk Wi-Fi. Dan ini tak jauh beda dengan smartphone komersial Tizen sebelumnya yang batal untuk dirilis, yakni Samsung ZeQ SC-03F yang disinyalir juga menggunakan Snapdragon 800.

Kenyataan ini tentu saja sangat bertentangan dengan kepentingan dari anggota Tizen Association, sebuah konsorsium yang dibentuk untuk memandu peran industri dari Tizen. Hampir semua anggota Tizen Association adalah perusahaan komponen, produsen perangkat dan operator telekomunikasi yang ingin membuat standar sendiri dalam industri mobile. Standar yang tentu saja berbeda dengan yang diterapkan oleh Qualcomm. Hal ini adalah langkah untuk mengikis dominasi WinTel (sebutan untuk Windows dan Intel) dan menerapkan standar industri yang lebih terbuka.

Jumat (11/7) kemarin, Samsung meluncurkan processor quad core solusi LTE pertama mereka yakni Exynos ModAP yang dibangun dalam pemrosesan 28nm HKMG (High-K Metal Gate). Dalam banyak hal, fitur Exynos ModAP sesuai dengan spesifikasi yang diumumkan oleh Samsung Z, seperti jumlah core, dukungan LTE ketegori 4, hingga kamera dengan resolusi 8MP.

Penggunaan prosesor Exynos ModAP juga akan memaksimalkan kinerja smartphone Tizen daripada milik Qualcomm, karena semua smartphone referensi Tizen sebelumnya menggunakan Exynos dan Intel Atom. Serta juga akselerasi grafis akan lebih maksimal melalui GPU Mali di Samsung Exynos. Jadi jika benar Samsung Z menggunakan SoC Exynos ModAP maka besar kemungkinan tanggal perilisannya harus menunggu hingga chip ini tersedia secara massal

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Samsung Z Akan Gunakan Prosesor Exynos ModAP Baru ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok

Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok, anda bisa menyimak artikel kami tentang Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok dibawah ini.
Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok


telah memposting sebuah pernyataan pada Senin pagi yang menyatakan bahwa itu menangguhkan bisnis dengan pemasok asal Tiongkok Dongguan Shinyang Electronics Co Ltd, yang dituduh mempekerjakan anak-anak untuk bekerja di salah satu pabriknya oleh China Labor Watch pekan lalu.

Setelah tuduhan itu, Samsung melakukan investigasi sendiri dan menemukan bukti "yang diduga pekerja anak di tempat kerja." Samsung sangat melarang pekerja anak.

Samsung melakukan tiga audit sejak tahun 2013 dan yang terbaru dilakukan pada 25 Juni 2014. Samsung mengatakan bahwa pihaknya tidak melihat bukti pekerja anak pada waktu itu. Namun, karena tuduhan China Labor Watch, pihaknya menemukan bukti bahwa perekrutan ilegal berlangsung pada 29 Juni.

"Sangat disayangkan bahwa tuduhan itu muncul meskipun Samsung berupaya mencegah pekerja anak di pemasoknya. Sebagai bagian dari janjinya terhadap pekerja anak, Samsung secara rutin melakukan inspeksi untuk memantau pemasoknya di Tiongkok untuk memastikan mereka mengikuti komitmen, dan telah memberikan dukungan yang diperlukan . " kata Samsung

Jika investigasi selanjutnya mengkonfirmasi bahwa anak-anak dipekerjakan untuk bekerja di pabrik, Samsung secara permanen akan menghentikan semua bisnis dengan Dongguan Shinyang Electronics Co Ltd

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Kasus Pekerja Anak, Samsung Menangguhkan Bisnis dengan Pemasok Tiongkok ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’

Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’ - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’ yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’, anda bisa menyimak artikel kami tentang Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’ dibawah ini.
Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’


Mobile Indonesia mengadakan promosi “Tangkap Hadiah Ramadhan” untuk pembelian Xperia terbaru. Promo yang diadakan mulai 11 Juli – 3 Agustus 2014 ini bertujuan untuk mendorong penjualan Sony Xperia di tanah air, menjelang Hari Raya Idul Fitri.

Saat Anda membeli Xperia terbaru dengan tipe tertentu maka Anda akan mendapatkan kesempatan hadiah THR hingga jutaan rupiah! Adapun mekanisme promo ini berlaku untuk pembelian Xperia seri: Xperia Z2, Z Ultra, Z1 Compact, T2 Ultra (SS & DS), M2 (SS & DS) & E1 (SS & DS).
Anda diwajibkan membawa bukti-bukti pembelian atau kwitansi asli ke uX di beberapa tempat:

• Jakarta : uX Mall Ambassador, uX ITC Roxy Mas, uX ITC Cempaka Mas
• Bandung : uX Bandung Electronic Center
• Semarang : uX Plaza Simpang Lima
• Yogyakarta : uX Ramai Mall
• Surabaya : uX WTC, uX Plaza Marina Surabaya
• Medan : uX Plaza Millenium, uX Plaza Medan Fair
• Makasar : uX MTC Karebosi
• Balikpapan : Andalas Cell – Rapak Plaza

Saat Anda berkunjung ke uX, maka langsung mendapatkan kesempatan bermain game Money Blower (mengambil uang yang berhamburan ditiup blower di dalam ruangan ) dengan total hadiah jutaan rupiah serta jackpot di setiap minggunya.

Adapun durasi kesempatan memutar Money Blower (mengambil uang dalam box game sesuai dengan tipe ponsel yang dibeli). Untuk ponsel Xperia Z2, Z Ultra & Z1 Compact adalah 10 detik. Untuk ponsel Xperia T2 Ultra & M2 adalah 7 detik, untuk pembelian ponsel Xperia E1 adalah 4 detik.

Penukaran tiket untuk main di game Money Blower hanya dilayani jika konsumen dapat menunjukkan unit ponsel yang dibeli, kartu garansi dan invoice pembelian sesuai dengan periode yang berlaku. Pembelian ponsel Xperia tersebut harus dari retail atau toko authorized Sony.

Jika Anda ingin melihat dan mengetahui informasi tentang promosi ini, dapat membukanya di laman Facebook Sony Mobile Indonesia

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Sony Luncurkan Program ‘Tangkap Hadiah Ramadhan’ ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3

Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3 - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3c yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3, anda bisa menyimak artikel kami tentang Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3 dibawah ini.
Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3


Lagi-lagi penampakan calon unggulan Sony berikutnya, Xperia Z3 kembali diumbar ke jagat maya. Jika pada bocorannya sebelumnya, tak terlihat secara jelas wujud dari Xperia Z3. Di penambapkan terbaru, smartphone itu justru terlihat lebih jelas.

Seperti dikutip PULSAonline via Xperia Blog, Xperia Z3 yang penampakannya terkuak itu merupakan versi Tiongkok dengan nomor model L55t, seperti Xperia Z2 yang memiliki nomor model L50t.

Ditilik dari desainnya, Xperia Z3 masih terlihat mirip dengan pendahulunya, Xperia Z2.

Xperia Z3 Leak 1

Xperia Z3 Leak

Masih mengacu pada gambar, smartphone bernomor model L55t itu tertulis menjalankan Android 4.45.4 KitKat. Selain itu, terkuak pula jika smartphone menggunakan chipset Qualcomm Snapdragon 801 MSM8974-AC(quad-core 2.5GHz).

Dari bocoran sejumlah gambar itu, Xperia Z3 juga diketahui bakal menggunakan optic yang sama seperti pada Xperia Z1 dan Z2, yakni lensa Exmor RS 20.7 MP

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Lebih Jelas, Ini Penampakan Sony Xperia Z3 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Friday, March 25, 2016

Ada Bug di Android Wear

Ada Bug di Android Wear - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Ada Bug di Android Wear yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Ada Bug di Android Wear, anda bisa menyimak artikel kami tentang Ada Bug di Android Wear dibawah ini.
Ada Bug di Android Wear

Sejak beberapa hari yang lalu, media memberitakan perihal Android Wear dan aplikasi yang akan hadir di Android Wear melalui Google Play, namun beberapa pengguna telah mengalami bug yang cukup serius saat mereka berusaha mendownload aplikasi premium atau berbayar. Mungkinkah Android Wear mencegah pengguna untuk men-download aplikasi berbayar?

Dilansir dari Mashable, masalah ini pertama kali dilaporkan oleh sebuah situs teknologi Android Police yang mencurigai pada Android Wear memang "membatasi" ruang gerak pengguna untuk mendownload aplikasi berbayar. Hal ini disebabkan oleh enkripsi aplikasi Google.

Cara enkripsi download aplikasi di Android Wear berbeda dari OS Android di smartphone dan tablet lainnya. Jika Anda men-download aplikasi Android Runtastic dari Google Play, misalnya, mitra Android Wear yang akan secara otomatis men-download. Di sinilah pengguna menghadapi masalah ketika mereka mencoba untuk men-download aplikasi berbayar melalui Android Wear.

Namun di sisi lain, pembatasan ini dinilai langkah yang cukup bijak dalam rangka untuk mencegah proses download aplikasi berbayar yang tidak diinginkan. Google mengenkripsi aplikasi berbayar dengan cara yang mengikat mereka untuk perangkat tertentu. Enkripsi ini tampaknya mencegah Android Wear mengenali aplikasi-aplikasi berbayar tersebut.

Hal ini dinilai ironis, karena aplikasi untuk Android Wear mulai tersedia di Google Play Store, dan jelas masalah bagi Google, pengembang dan pengguna yang memang membutuhkan aplikasi tersebut.

Sejauh ini Google enggan untuk memberikan komentar tentang hal tersebut, namun Google menjanjikan adanya perbaikan bug dan perubahan enkripsi dalam waktu dekat di Android Wear

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Ada Bug di Android Wear. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Ada Bug di Android Wear ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli?

Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli? - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli? yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli?, anda bisa menyimak artikel kami tentang Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli? dibawah ini.
Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli?


dikabarkan akan merilis ponsel generasi berikutnya, yang kemungkinan besar disebut Xiaomi Mi3S, dan akan diumumkan pada 22 Juli.

Dilansir dari Gizchina, setelah 1 tahun peluncurannya, Xiaomi Mi3 masih menjadi salah satu flagship andalan Xiaomi paling populer. Xiaomi Mi3 telah dikirim 10 juta unit sejak secara resmi mulai dijual, dibantu oleh marketing, potongan harga dan pilihan warna yang menarik.

Meski pun Xiaomi Mi3 mulai terlihat agak lawas bila dibandingkan dengan OnePlus One, Vivo Xshot, dan ancaman ponsel masa depan dari Meizu MX4, namun pamor Mi3 tetap masih melekat di pecinta produk Xiaomi. Dan kini Xiaomi telah bersiap untuk merilis ponsel generasi berikutnya yang merupakan seri penerus dari Xiaomi Mi3, yakni Xiaomi Mi3S.

Awal berita ini berhembus adalah melalui forum di Sina Weibo, yang membahas tentang rencana Xiaomi merilis ponsel terbarunya yakni Xiaomi Mi3S.

Xiaomi Mi3S akan support jaringan koneksi 4G/LTE, dan Xiaomi mengatakan bahwa pada Xiaomi Mi3S aka nada peningkatan RAM dan perbaikan kualitas kamera belakang

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli?. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Xiaomi Mi3s akan Dirilis 22 Juli? ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran

Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran, anda bisa menyimak artikel kami tentang Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran dibawah ini.
 Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran



Persaingan smartphone lokal tak hanya dari sisi harga saja, dukungan prosesor canggih kini menjadi faktor utama untuk menarik minat konsumen tanah air. Salah satunya adalah smartphone dengan prosesor octa-core yang kini tengah menjadi tren tersendiri dikalangan vendor lokal. Tercatat ada 6 vendor lokal yang sudah mengedarkan smartphone terbarunya yang mengusung prosesor octa-core.

Kehadiran ponsel Android octa core besutan vendor lokal murah memberikan alternatif pilihan buat yang mempunyai budget minim tapi ingin memiliki Android berkemampuan menjanjikan. Konsumen bisa mendapatkan produk berkualitas cukup baik dengan harga yang tidak terlalu memberatkan.

Seperti diketahui, kemampuan smartphone octa-core diklaim mampu memberikan performa multitasking serta kinerja aplikasi multithread. Bisa dikatakan dengan prosesor ini, memungkinkan pengguna untuk dapat memainkan game kelas berat secara baik serta menonton video 3D tanpa adanya gangguan-gangguan yang berarti. Dengan menawarkan kemampuan ini, para vendor berusaha memfasilitasi kebutuhan pengguna yang menginginkan hal tersebut.

Keberadaan smartphone octa-core lokal saat ini sudah banyak ditemui dipasaran, diantaranya adalah IMO Clarity, Himax Pure III, V-Gen S1, K-Touch Octa, Pixcom Odyssey dan yang terbaru adalah Evercoss A80A. Fitur apa saja yang ditanamkan dan berapa harga yang dibanderol untuk mendapatkan perangkat ini, simak ulasannya berikut ini:

1. IMO Clarity
Rp 3.399.000

76IMO Q8 Clarity 1 Images Stories Imagesjuli2014 Thumb Other400 0

Smartphone octa-core yang pertama kali beredar di Indonesia adalah IMO Clarity, IMO Q8 Clarity yang mengusung Android 4.4.2 KitKat ini melenggang di pasar Indonesia dengan mengusung chipset octa-core MTK 6592 berkecepatan 1.7 GHz dan memori RAM 2GB + ROM 16GB. Tak sebatas itu saja, prosesor super cepat IMO Clarity akan disokong oleh spesifikasi mumpuni lainnya. Sebut saja, di sektor display di mana smartphone ini menyajikan layar IPS berukuran 5 inchi beresolusi Full HD (1920 x 1080 piksel).

Untuk pengguna yang suka membidik foto selfie, IMO Clarity juga sudah mengakomodasi kebutuhan untuk itu dengan kamera depan beresolusi 5 megapiksel. Adapun kamera utamanya yang terletak di belakang lebih mumpuni dengan resolusi mencapai 13 megapiksel. IMO Clarity juga dibekali Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Wi-Fi hotspot, Bluetooth, USB v2.0, serta support untuk jaringan HSPA+ dan kemampuan dual-SIM

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Android Octa-core Lokal Bersaing di Pasaran ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor

Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor, anda bisa menyimak artikel kami tentang Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor dibawah ini.
Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor


Kecanggihan jam pintar saat ini, tak hanya dibekali dengan fitur untuk mendeteksi keseahatan saja. Arrows, jam pintar terbaru yang ada dipasaran memiliki kemampuan unik yakni kamera yang dapat diputar hingga 360 derajat yang memungkinkan pengguna untuk dapat mengabadikan gambar dari berbagai sudut.

Tak hanya itu, perangkat jam pintar ini juga sudah mendukung pengisian baterai secara nirkabel yang tentunya bakal semakin memanjakan penggunananya. Selain itu, layaknya jam pintar pada umumnya, perangkat ini juga hadir dengan dukungan fitur Heart Rate Monitor.

Hadir dengan desain yang bulat dengan paduan bezel hitam disekeliling bodynya, perangkat ini tampil elegan dengan padanan warna hitam elegan.

Sayangnya Arrows belum diketahui kapan di rilis dipasaran serta berapa harga yang dilepas. Selain itu, perangkat ini juga belum diketahui sistem operasi apa yang bakal dibenamkan

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Arrow, Jam Pintar dengan Kamera Putar 360 derajat plus HR monitor ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an

Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an, anda bisa menyimak artikel kami tentang Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an dibawah ini.
Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an


Sudah pasti ponsel ini hanya akan dibeli oleh kalangan tertentu saja. Harganya yang menyentuh angka £6,750 (Rp135 juta-an) tentu membuat orang berpikir seribu kali untuk membelinya.

Ponsel dimaksud adalah ‘Vertu for Bentley’, buah hasil kerja sama produsen ponsel mewah Vertu dan pembuat mobile papan atas Bentley.

Vertu for Bentley, seperti dilansir Techradar akan mulai tersedia pada bulan Oktober nanti.

Ponsel akan datang dengan beberapa konten eksklusif Bentley melalui sebuah aplikasi, serta berkemungkinan akan menjalankan Android sebagai sistem operasinya

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Wow! Ponsel Ini Dijual Rp135 Juta-an ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Wednesday, March 23, 2016

Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh

Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh, anda bisa menyimak artikel kami tentang Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh dibawah ini.
Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh



telah mengumumkan secara global, tablet dengan layar terluas di G Pad series, yakni LG G Pad 10.1. Unggulkan kapasitas baterai 8000mAh, LG LG G Pad 10.1 diklaim mampu memberikan pengalaman multimedia dalam waktu yang lama.

LG G Pad 10.1 datang dengan semua pengalaman interfacenya (UX) terbaik yang dimiliki oleh perangkat premium LG G series termasuk Touch & Shoot, Gesture Shot, Smart Keyboard dan Dual Window.

"Tablet semakin sering digunakan sebagai perangkat pendamping, oleh sebabnya kami membuat LG G Pad 10.1 dapat terhubung ke perangkat lain begitu mudah dan nyaman dan LG G Pad 10.1 juga menawarkan teknologi terbaik dari smartphone seri G kami." kata Dr. Jong-seok Park, president dan CEO LG Electronics Mobile Communications Company.

LG G Pad 10.1 dibekali layar IPS 10.1 inci, resolusi WXGA 1280 x 800 piksel, prosesor Quad-Core 1.2GHz, Qualcomm Snapdragon, RAM 1GB, 16GB memori internal dan slot microSD, kamera belakang 5MP, kamera depan 1.3MP. Berjalan diatas Android 4.4.2 KitKat, tablet dengan dua pilihan warna ini (hitam dan merah) juga dibekali koneksi Wi-Fi.

Lg G Pad Global 2 Images Stories Imagesjuli2014 Thumb Other400 0

LG G Pad juga memiliki fitur unik dengan memberikan konektivitas yang mudah dan aman, dengan QPair 2.0, yang menyediakan konvergensi antara tablet Android dan smartphone melalui koneksi Bluetooth. Dengan QPair 2.0, pengguna dapat menerima notifikasi panggilan dan pesan pada smartphone dan membalas atau menjawab panggilan langsung dari G Pad.

Tidak lupa LG G Pad juga masih menyediakan fitur Knock Kode, yang diakui sebagai fitur keamanan dengan menggabungkan satu langkah cepat untuk membuka kunci layar dengan menyalakan perangkat.

LG G Pad 10.1 akan memulai debutnya di negara Amerika Serikat (AS) lalu diikuti negara-negara Europe, Asia dan Latin America. Sedangkan Harga dan ketersediaan barang akan diumumkan di negara masing-masing

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Diumumkan Resmi Secara Global, LG G Pad 10.1 Gunakan Baterai 8000mAh ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Samsung Ejek Pengguna iPhone

Samsung Ejek Pengguna iPhone - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Samsung Ejek Pengguna iPhone yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Samsung Ejek Pengguna iPhone, anda bisa menyimak artikel kami tentang Samsung Ejek Pengguna iPhone dibawah ini.
Samsung Ejek Pengguna iPhone


Melalui sebuah video promo terbaru, Samsung secara tidak langsung mengejek pengguna iPhone yang selalu tidak ingin jauh dari colokan Listrik dan membuat mengajak pengguna beralih ke Samsung Galaxy S5.

Dilansir dari phonearena, Dalam video pertama berani menyebut mereka "Wall Huggers" dan menyatakan bahwa Samsung Galaxy S5 menawarkan baterai yang jauh lebih unggul.

Sebenarnya ejekan "Wall Hugger" adalah sebutan yang diucapkan pertama kali oleh CEO BlackBerry yang baru yakni John Chen ketika ditanya perihal popularitas iPhone. Sebutan ini nyatanya dipinjam oleh Samsung untuk mengejek pengguna iPhone yang sangat tergantung dengan colokan listrik untuk memasok daya ke perangkatnya. Di video tersebut, tampak beberapa orang bersandar ke dinding (tembok) untuk mencolok batere iPhone mereka.

Dalam iklan video yang dibuat Samsung pun, Samsung secara terang-terangan memfokuskan baterai iPhone untuk dijadikan bahan ejekan. Samsung membandingkan iPhone dengan flagship terbaru mereka, Galaxy S5, yang memiliki mode penghemat baterai.

Tidak hanya satu video, pada video berikutnya Samsung juga secara khusus menyasar pengguna Samsung Galaxy S III. Pada video ini menerangkan informasi seputar kehandalan dan spesifikasi Samsung Galaxy S5, mulai dari gambaran daya tahan batere, beragam fitur, kamera yang berkualitas tinggi, processor yang jauh lebih cepat, hingga disain yang dilapisi oleh pelindung anti debu dan air

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Samsung Ejek Pengguna iPhone. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Samsung Ejek Pengguna iPhone ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi

Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi, anda bisa menyimak artikel kami tentang Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi dibawah ini.
Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi


dikabarkan baru saja mengantongi hak paten baru dari Kantor Paten dan Merek Dagang Amerika (USPTO) yang telah didaftarkan sejak 2012 lalu, terkait dengan pengaturan keamanan perangkat secara otomatis berdasarkan lokasi pengguna.

Dilansir dari 9to5mac, adapun mekanise kerja paten ini dijelaskan dapat menyesuaikan pengaturan dengan mendeteksi lokasi perangkat saat menggunakan scan mata, DNA, sidik jari, dan biosensor lainnya yang akan memberikan tingkat keamanan yang tepat kepada pengguna. Paten ini memungkinkan perangkat merubah pengaturan keamanan, yang tergantung dari lokasi pengguna sedang berada. Ketika pengguna berada di area rumah atau kantor yang dianggap "aman", perangkat akan secara otomatis tidak membutuhkan password membuka perangkat.

Paten ini juga diklaim bekerja dengan HomeKit, yang memungkinkan perangkat mengatur keamanan peralatan rumah tangga yang terkoneksi dengan Bluetooth atau Wifi, seperti printer dan speaker Bluetooth. Apple menjelaskan bahwa fitur dalam paten ini juga bekerja dengan perangkat yang lokasinya berpindah-pindah atau tidak menetap, seperti di mobil dan terkoneksi dengan CarPlay.

Paten ini hadir menjelang akan dirilisnya iOS 8 beberapa bulan mendatang, dan bisa jadi teknologi ini akan dibawa Apple pada perangkat Apple di iOS 8

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Apple Raih Hak Paten Keamanan Perangkat Berdasarkan Lokasi ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store

Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store, anda bisa menyimak artikel kami tentang Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store dibawah ini.
Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store



telah diperintahkan oleh pemerintah Korea Selatan dalam hal ini melalui Korean Fair Trade Commision untuk merevisi App Store, yang menyangkut kebijakan pengembalian uang dana pembelian aplikasi dalam kasus-kasus tertentu.

Dilansir dari 9to5mac, awalnya berita ini dimuat oleh surat kabar lokal Korea yakni Korea Herald, yang mengabarkan bahwa kebijakan Apple saat ini mengharuskan pengguna untuk mengajukan permohonan pengembalian dana dan memiliki kasus yang harus ditinjau oleh Apple terlebih dahulu sebelum pengembalian dana akan dipertimbangkan.

Kebijakan yang dibuat oleh Apple ini dianggap sangat menyulitkan dan tidak adil oleh Korean Fair Trade Commission setelah banyak permintaan dari Koalisi Warga Untuk Keadilan Ekonomi Korea. Apple mengatakan kepada juru bicara dan perwakilan Korean Fair Trade Commision bahwa mereka akan membuat kebijakan yang baru, dan sistem pengembalian otomatis untuk Korea App Store, dan mempertimbangkan perubahan yang memudahkan tersebut akan diberlakukan juga di seluruh dunia. Kebijakan pengembalian dana, dianggap oleh pengguna iPhone terlalu berbelit-belit dan menyulitkan. Sehingga bagi pembeli aplikasi yang terlanjur membeli aplikasi premium di App Store sulit untuk mendapat pengembalian dana.

Cukup sering pengguna iPhone yang mengeluhkan bahwa debit kartu kredit mereka berkurang tajam karena aktivitas pembelanjaan aplikasi oleh anak-anak mereka di Apps Store, untuk membeli pernak pernik yang tidak perlu, game, naik level, membeli stiker, dan sebagainya.

Awalnya, kelompok konsumen Apple yang berkeberatan dengan kebijakan Apple ini yang membawa kasus ini ke Korean Fair Trade Commision, sebelum Korean Fair Trade Commision mengatakan pihaknya juga berencana akan membawa keluhan pelanggan mengenai kebijakan perbaikan iPhone yang dinilai lamban dan terlalu mahal. Menurut Korean Fair Trade Commision, biaya reparasi untuk perbaikan iPhone yang terbilang mahal, sengaja diciptakan oleh Apple dengan maksud menjerat pengguna untuk membeli iPhone baru daripada memperbaiki iPhone lama mereka. Korean Fair Trade Commision menganggap hal ini tidak adil karena pengguna seakan tidak diberikan kesempatan untuk mendapatkan iPhone lawas kesayangan mereka

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Korea Tuntut Apple Ubah Kebijakan di App Store ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin

Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin, anda bisa menyimak artikel kami tentang Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin dibawah ini.
Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin


Jika Anda menyukai teknologi piranti sandang mungkin bisa mempertimbangkan konsep yang satu ini. Biasanya jika menyinggung soal teknologi piranti sandang yang terbesersit di benak kita adalah jam tangan pintar atau gelang kebugaran yang dapat menghitung langkah. Nah, itulah sebabnya mengapa Kovert mengambil ceruk perhiasan pintar agar Anda tetap terhubung tanpa mengorbankan gaya.

Teknologi piranti sandang diciptakan untuk menjadi hal besar berikutnya, mengacu pada item apapun yang bisa Anda pakai dan dapat terhubung ke ponsel atau Internet. Google sudah resmi mengenalkan sistem baru Android Wear, tetapi sjauh ini perangkat yang sudah ada seperti Samsung Gear Live dan LG G Watch, kurang sentuhan fashion yang tinggi.

Perusahaan startup Shoreditch asal Inggris mengenalkan Kovert, dengan berbagai piranti sandang dengan model perhiasan dan tetap bisa terhubung dengan ponsel Anda. Kovert datang dalam tiga bagian: paket teknologi untuk berkomunikasi dengan ponsel Anda, perhiasan itu sendiri, dan sebuah aplikasi pada smartphone Anda.

Teknologi Kovert ini berisi elektronik untuk berkomunikasi dengan ponsel Anda. Sehingga bisa bergetar untuk memberitahukan Anda jika ada panggilan, teks, email atau pesan WhatsApp. Terbuat dari keramik dan memiliki permukaan yang halus terlihat seperti batu mulia, sesuai dengan tampilan premium dari perhiasan.
Gambar di atas adalah prototype dan bahkan paket teknologi dapat dicopot dan dipisahkan menjadi potongan-potongan yang berbeda sehingga Anda tidak harus memakai perhiasan hal yang sama sepanjang waktu.

Cincin Kovert pertama yang ditawarkan akan dijual kepada kalangan terbatas seperti selebriti, fashionista dan komunitas pecinta gaya dalam beberapa minggu ke depan.

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Kovert, Piranti Sandang Berbentuk Cincin ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Tuesday, March 22, 2016

Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat

Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat, anda bisa menyimak artikel kami tentang Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat dibawah ini.
Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat


Setelah rilis maret 2013 lalu, ASUS akhirnya merilis update Android 4.4 untuk PadFone 2. Sayangnya ASUS tidak menyediakan secara langsung via OTA (Over The Air).

Untuk itu penggunanya diharapkan melakukan update dengan mengunjungi situs ASUS, dan mendownloadnya secara manual. Melalui situsnya, ASUS juga memberikan informasi tentang update, termasuk penambahan fitur yang akan tersedia pada update ini, demikian dilansir

Sebelum men-download, Pengguna perlu memperhatikan nomor serial (SKU) smartphone mereka, karena mereka hanya bisa men-download update sesuai dengan SKU mereka. Selain itu jangan lupa juga untuk membackup data terlebih dahulu.

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Perangkat ASUS Ini Dapatkan Update Android 4.4 KitKat ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya

Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya, anda bisa menyimak artikel kami tentang Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya dibawah ini.
Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya


Perihal Lenovo yang katanya tertarik untuk merilis ponsel Windows Phone nampaknya kian mendekati kenyataan.

Pasalnya, sebuah Tweet dari AdDuplex, secara terang-terangan menyatakan bahwa mereka sudah melihat perangkat dimaksud.

“Kami telah melihat Windows Phone baru dari Lenovo, Longcheer, JSR, Micromax, K-Touch, Prestigio, BLU, Nokia dan masih banyak lagi,” demikian tulis AdDuplex seperti dilansir GizChina.

Terkait ponsel Windows Phone besutan Lenovo, saat ini masih belum ada informasi yang bisa dibeberkan lebih lanjut. Hanya saja, menurut rumor yang ada smartphone tersebut berkemungkinan akan hadir dengan mengusung chipset Snapdragon 400 dan Snapdragon 600. Untuk layarnya, disebut bakal memiliki diagonal 4.5 - 5 inchi.

Dengan demikian, perangkat terebut dispekuliasikan akan bermain di segmen menengah dan akan menjadi pesaing Nokia Lumia untuk segmen yang sama

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Lenovo Siapkan Ponsel Windows Phone Perdananya ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug

Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug, anda bisa menyimak artikel kami tentang Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug dibawah ini.
Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug



Apple resmi merilis update iOS 7.1.2. Update ini membawa beberapa perbaikan bug dan update fitur keamanan.

Selain itu Apple juga melakukan peningkatan konektivitas dan stabilitas pada fitur iBeacon.

Update dengan kapasitas antara 28-30MB ini juga memperbaiki beberapa bug, termasuk pada transfer data ke beberapa aksesoris pihak ke-3, termasuk barcode scanner.

Selain itu masih ada perbaikan masalah pada perlindungan data pada email attachment

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Resmi Rilis, Update iOS 7.1.2 Perbaiki Beberapa Bug ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2

Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2 - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2, anda bisa menyimak artikel kami tentang Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2 dibawah ini.
Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2



Resmi dirilis, Galaxy S5 Mini merupakan versi mini dari flagship Samsung. Dari beberapa smartphone flagship versi mini. Samsung Galaxy S5 Mini menjadi pesaing utama HTC One Mini 2. Namun bagimana jika keduanya dibandingkan?Simak perbandingannya berikut ini?

Seperti pada One Mini 2, Galaxy S5 Mini merupakan smartphone penting. Karena smartphone ini mampu mengakomodasi pengguna yang ingin merasakan smartpone andalan namun dengan bentuk serta layar yang lebih kecil. Diproduksi oleh dua vendor dari dua Negara yang berbeda, siapa pemenangnya?

Desain

SamsungSamsung

HTCHTC

Berbeda dengan HTC One mini 2 yang menggunakan material aluminium, Samsung Galaxy S5 Mini masih berkiblat pada flagshipnya yang hanya bermaterial plastik. Dari material yang digunakan sudah bisa ditebak bahwa HTC One mini 2 jelas lebih solid dibandingkan dengan Galaxy S5 mini.

Dengan perbedaan material ini juga membuktikan perbedaan berat antara keduanya, dimana Samsung memiliki bobot 17 grams lebih ringan dari HTC One mini 2 yang memiliki bobot 120 grams. Tidak hanya lebih ringan, Samsung juga punya versi mini yang lebih kecil the S5 mini yakni dengan dimensi 131.1 x 64.8 x 9.1 mm, dibandingkan One mini 2 dengan dimensi 137.4 x 65 x 10.6 mm.

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Samsung Galaxy S5 mini vs HTC One mini 2 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014

Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014 - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014, anda bisa menyimak artikel kami tentang Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014 dibawah ini.
Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014


Meski bisa dibilang relatif baru masuk ke pasar smartphone, Lenovo tak segan-segan untuk membanjiri pasar dengan produk barunya. Seperti yang diberitakan oleh DigiTimes, di mana vendor asal Tiongkok itu disebut siap meluncurkan 60 smartphone tahun ini.

Adalah Vice President and General Manager for Mobole Business Group Lenovo di Tiongkok yang mengungkap rencana perusahaan itu yang akan merilis 60 smartphone di tahun 2014.

Secara terperinci disebut dari 60 smartphone itu, 50 persennya akan mendukung jaringan 4G.

Rencana Lenovo yang akan merilis smartphone dengan jumlah yang sebanyak itu, tak lain lantaran target penjualannya tahun ini yang secara global diharapkan dapat mencapai 80 juta unit, dengan 60 juta unitnya ditargetkan untuk pasar di negara asalnya.

Lenovo telah memiliki lebih dari 1000 insinyur R&D, baik untuk hardware dan Software. Selain itu, 2000 orang insinyur R&D dari Motorola Mobility juga dikabarkan bakal bergabung dengan

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Lenovo Akan Gebrak Pasar dengan 60 Smartphone di 2014 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Monday, March 21, 2016

Google Drive siap Gantikan QuickOffice

Google Drive siap Gantikan QuickOffice - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Google Drive siap Gantikan QuickOffice yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Google Drive siap Gantikan QuickOffice, anda bisa menyimak artikel kami tentang Google Drive siap Gantikan QuickOffice dibawah ini.
Google Drive siap Gantikan QuickOffice



Setelah diakuisisi Google pada bulan Juni 2012, Akhirnya QuickOffice akan ditutup selamanya. QuickOffice sejatinya tidak ditutup, namun, aplikasi peolah dokumen ini akan digantikan melalui layanan Google Drive.

Seperti yang diungkapkan Google melalui blog resmi mereka, bahwa Google telah mengatakan dalam dalam beberapa minggu mendatang, QuickOffice akan dihapus dari Google Play Store Karena sudah terintegrasi dalam fitur Google Drive.

QuickOffice sebelumnya memang menjadi pilihan utama bagi pengguna smartphone sejak pertama kali diciptakan pada tahun 2002, bahkan jauh sebelum platform smartphone sudah Eksis. Langkah ini dilakukan Google disinyalir karena untuk memaksimalkan layanan Cloud mereka yang mulai tersaingi oleh layanan serupa.

Pengguna sudah memiliki QuickOffice, maka dapat terus menggunakannya. Tapi aplikasi ini tidak akan diperbaruilagi. Sedangkan untuk pengguna baru akan dapat menginstal aplikasi dari Play Store

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Google Drive siap Gantikan QuickOffice. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Google Drive siap Gantikan QuickOffice ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play

Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play, anda bisa menyimak artikel kami tentang Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play dibawah ini.
Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play



Setelah Google resmi memperkenalkan update terbaru OS Android "L", banyak pengguna penasaran akan interface baru dari OS Android terbaru tersebut. Meski belum dapat dinikmati secara umum, namun pengguna sudah menggunakan keyboard Android "L".

Aplikasi muncuil berkat seseorang pengembang XDA yang telah membuat keyboard ini tersedia untuk di-download. Mereka menarik keyboard dari versi awal Android L versi developer, yang akan tersedia di Nexus 5 dan 7. Pengguna dapat merasakan keyboard ini dengan men-download-nya dari Google Play store dan menginstalnya seperti aplikasi lainnya, demikian dilansir Phonearena.

Keyboard ini dapat digunakan untuk pada perangkat KitKat, namun hingga saat ini belum ada informasi bahwa keyboard ini dapat digunakan pada Android Jelly Bean.

Jika Anda ingin Mencobanya silahkan mendownloadnya via Google Play, lalu bagi pengalaman Anda dengan memberikan komentar di kolom yang tersedia dibawah

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Belum Resmi Rilis, Keyboard Android L Sudah Tersedia di Google Play ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda

Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda, anda bisa menyimak artikel kami tentang Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda dibawah ini.
Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda


Beberapa hari yang lalu, ada kabar bahwa Google akan menyelesaikan update multibahasa ke Google Now dan perintah suara. Rencananya adalah untuk menambahkan 7 bahasa baru pada sistem perintah suara, tetapi sekarang tampaknya rencana tersebut ditunda sampai musim panas ini.

Seorang juru bicara Google mengatakan kepada CNET bahwa tim memutuskan fitur itu tidak siap untuk segera dirilis karena mereka masih menemukan masalah software dalam tahap final pengujian. Juru bicara itu melanjutkan dengan mengatakan, "Dukungan multi-bahasa adalah hal yang rumit dan mereka menemukan beberapa bug selama fase pengujian akhir dan mereka ingin memperbaiki sebelum membuat fitur itu tersedia secara umum."

Dukungan bahasa yang baru masih dalam pengerjaan, tetapi ditargetkan hingga "musim panas ini". Mengingat bahwa musim panas hanya sebentar lagi, ada sedikit waktu yang tersisa antara sekarang dan akhir musim panas. Kabar yang cukup baik jika perintah suara tidak hanya untuk bahasa Inggris

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Peluncuran Google Now Multi-Bahasa Ditunda ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober

Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober, anda bisa menyimak artikel kami tentang Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober dibawah ini.
Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober


Dengan Google yang kini telah terjun untuk bermain di segmen wearable device, Microsoft selaku pesaing nampaknya tak ingin menjadi sekedar penonton saja. Raksasa software, Microsoft, kabarnya juga berencana untuk membesut gelang dan arloji pintar miliknya sendiri.

Adapun seperti diungkap Techradar, arloji pintar Microsoft berdasarkan laporan terbaru akan diluncurkan pada bulan Oktober dan akan dibekali 11 sensor penting.

Terkait desainnya, Microsoft nampaknya telah bakal menjauhi tren desain smartwatch yang ada saat ini. Sebaliknya, menurut laporan itu smartwatch Microsoft akan memiliki form factor yang lebih ramping seperti Nike Fuelband.

Menariknya lagi, sesuai dengan bocoran sebelumnya, arloji pintar Microsoft disebut bakal memiliki layar yang akan berada di bagian dalam pergelangan tangan. Hal itu selain dikatakan sebagai posisi yang alami bagi pengguna untuk sering melihat perangkat, dengan posisinya tersebut pengguna juga dimungkinkan untuk dapat menjaga informasi sensitif yang diterimanya dari kebocoran.

Masih berdasarkan laporan sebelumnya, perangkat dikatakan bakal memiliki antarmuka apik dan akan compatible dengan platform lainnya, yang artinya bakal bekerja baik dengan ponsel Android, iOS, dan Windows Phone

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Smartwatch Buatan Microsoft Akan Hadir Oktober ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8

Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8 - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8 yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8, anda bisa menyimak artikel kami tentang Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8 dibawah ini.
Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8


Aplikasi edit foto yang memiliki popularitas yang tinggi pada OS Android, kini mulai tersedia untuk perangkat smartphone berbasis Windows Phone. Adalah Photoshop Xpress yang merupakan aplikasi edit foto besutan Adobe kini resmi hadir untuk perangkat Windows Phone 8.1.

Untuk dapat menggunakan aplikasi ini, pengguna dapat menginstallnya secara gratis di Windows Phone Store. Namun, ponsel WP anda harus memiliki RAM minimal 512MB.

Dengan Photoshop Xpress memungkinkan pengguna untuk mengedit foto yang dihasilkan dengan beragam fitur pendukung yang telah tertanam pada aplikasi ini. Selain itu, pengguna dapat mengcustom tampilan foto sesuai dengan keinginan pengguna. Selain itu, pengguna dapat berbagi hasil foto yang sudah di edit ke beragam aplikasi social media. Tertarik?

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Photoshop Express Kini Hadir di Windows Phone 8 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Sunday, March 20, 2016

Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama

Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama, anda bisa menyimak artikel kami tentang Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama dibawah ini.
Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama



Melalui program barunya Android One, Google membantu vendor untuk dapat merilis smartphone 'murah' sesuai dengan pasarnya. Dari tiga vendor menyatakan siap meluncurkan smartphone Android One, Micromax, siap luncurkan smartphone dari program Android One pertama, demikian dilansir gsmarena.

Smartphone yang terdaftar sebagai program Android One ini dibanderol dengan harga dibawah $ 100, smartphone ini dibekali dengan baru layar 4.5 inci, Dual SIM, FM Radio dan dukungan SD Card. Namun sayangnya tidakk ada penjelasan lebih lanjut tentang spesifikasi lengkapnya.

Android One merupakan Program smartphone Android untuk memberikan fitur yang tepat sesuai kebutuhan pasarnya. DIkhususan untuk negara berkembang, smartphone ini dibanderol dengan harga yang relatif murah.

Selain mendapatkan jaminan mendapatkan versi terbaru Android, Google juga akan mendorong update baru untuk smartphone Android One, mirip cara Google menangani perangkat GPE

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Micromax, Jadi Smartphone Android One Pertama ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat

Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat, anda bisa menyimak artikel kami tentang Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat dibawah ini.
Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat


Dari ajang Google I/O, di San Francisco, Amerika Serikat, Google telah mengungkapkan OS mobile Android versi terbaru yang berawalan huruf "L", demikian dilansir dari GSMarena.

Pada acara tersebut bahkan para developer sudah mendapatkan preview dan langsung dapat menggunakannya untuk mengoptimalkan aplikasi mereka sebelum rilisnya Android baru ini.

Android L membawa beberapa perubahan, salah satunya adalah dari desain visual. Desain tersebut mencakup perubahan animasi, layout, tipografi, warna dan komponen. Google juga menyebutkan terdapat sekitar 5.000 API baru.

Tidak hanya itu Google juga menglaim performa Android L dipastikan akan lebih baik dibanding pendahulunya, karena mengguna Android Runtime (ART) secara penuh. Meski sudah terdapat di KitKat, ART masih opsional karena pada pengembangannya belum final. Google menambahkan bahwa ART memiliki performa dua kali lipat lebih kencang dibanding Dalvik runtime.

Namun sayangnya Google belum mengumngkapkan nama dari OS ANdroid penerus Kitkat ini, Dengan inisial huruf "L" kira-kira apa ya nama dari versi Android ini?

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Android L, Generasi Terbaru Penerus Kitkat ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.

Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p

Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p - Kali ini Arena Seluler akan mengulas artikel Seluler terbaru berjudul Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p yang dikutip dari Tabloid Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p, anda bisa menyimak artikel kami tentang Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p dibawah ini.
Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p



telah resmi meluncurkan Honor 6 untuk dapat bersaing dengan iPhone 5s dan Samsung Galaxy S5. Smartphone dengan desain tipis ini bahkan diklaim memiliki kemampuan hemat daya dua kali lipat dibanding pesaingnya Galaxy S5 dan iPhone 5s.

Berdimensi 139.8 x 68.8 x 6.5mm dan berat 135gram, Honor 6 dibangun dengan layar 5 inci 1080p. Didukung oleh chipset Huawei Kirin 920, Kirin 920 mendukung LTE Cat. 6 dengan kecepatan downlink 300Mbps (secepat dual-channel 802.11n Wi-Fi).

Huawei Mulan HeroBerjalan diatas Android 4.4.2 KitKat dengan Emotion UI 2.3, smartphone baru dari Huawei ini datang dengan RAM 3GB dan dua pilihan memori internal (16GB atau 32GB) yang dapat ditambahan melalui slot kartu microSD.

Smartphone yang juga memiliki nama lain Glory 6 ini juga memiliki kamera belakang 13MP dengan sensor Sony IMX214 dan aperture f/2.0, serta lampu flash dual-LED. Sedangkan kamera depan menggunakan 5MP dengan 1.4μm pixel, 88 ° FoV dan aperture f/2.4.

Memulai debutnya di negara Tiongkok pada awal bulan Juli, Honor 6 akan dibenderol sekitar $321 dengan memori internal 16 GB dan $369 dengan memori internal 32 GB, demikian dilansir gforgames

Sekian Berita Seluler terbaru dari kami mengenai Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p. Harapan kami Semoga artikel Arena Seluler yang berjudul Huawei Honor 6, Android Octa-core Layar 5 Inci 1080p ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Arena Seluler untuk mendapatkan Berita Seluler setiap harinya.